Perusahaan Gorontalo membeli barang secara kredit dari pemasok senilai Rp 65.000.000 dengan syarat 1/10, n/30 Perusahaan Gorontalo mengembalikan barang senilai Rp 7.500.000 dan mendapat kredit penuh. Jika perusahaan Gorontalo membayar faktur dalam periode diskon, berapakah jumlah uang yang diperlukan untuk pembayaran